Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Audit Sektor Publik

Auditing Sektor Publik Pemeriksaan atau auditing pada umumnya berada pada bagian akhir dari siklus pengelolaan keuangan. Auditing sektor publik secara khusus terkait dengan pemeriksaan keuangan negara. Pemeriksaan keuangan negara adalah proses identifikasi masalah, analisis, dan evaluasi yang dilakukan secara independen, objektif, dan profesional berdasarkan standar pemeriksaan, untuk menilai kebenaran, kecermatan, kredibilitas, dan keandalan informasi mengenai pengelolaan dan tanggungjawab keuangan negara. A.    Pengertian Auditing Sektor Publik Auditing sektor publik merupakan pelaksanaan berbagai jenis pemeriksaan pada organisasi sektor publik. Secara umum auditing atau pemeriksaan didefinisikan sebagai suatu proses yang sistematik untuk memperoleh dan mengevaluasi bukti secara obyektif atas asersi manajemen mengenai peristiwa dan tindakan ekonomi, kemudian membandingkan kesesuaian asersi manajamen tersebut dengan kriteria yang telah ditetapkan dan mengkomunikasikan hasiln

Postingan Terbaru

Audit Manajemen